Mungkin beberapa orang masih menanyakan tentang apa itu kwarda karena memang tidak mengetahui istilah tersebut. Sebab itu kali ini akan membahas mengenai Kwarda, agar semakin luas akan pemahaman tentang kepramukaan. Langsung simak saja penjelasannya:
Istilah Kwarda sendiri adalah penyebutan untuk salah satu posisi dalam organisasi Pramuka. Kwarda ini adalah kependekan dari kalimat kwartir daerah. Orang dengan posisi ini adalah yang mengelola kepramukaan di tingkat provinsi.
Jadi dengan keterangan tersebut, menunjukan bahwa kwartir daerah ini berkedudukan di setiap provinsi yang ada di Indonesia. Kwartir daerah ini pun ditetapkan dari hasil musyawarah daerah atau yang juga dikenal dengan musda. Jadi bukan mengajukan sendiri.
Setelah berhasil dipilih, maka nanti akan dilanjutkan dengan pelantikan oleh ketua presidium dari pimpinan musda itu. Penetapan kwarda ini melalui tim formatur musda. Lalu untuk pengesahannya berdasarkan keputusan kwarnas gerakan Pramuka.
Tak sampai di situ, karena ada lagi proses pengukuhan kwartir daerah yang nantinya dilaksanakan oleh ketua dari majelis pembimbing daerah. Kemudian untuk pengurus dari kwarda sendiri terbagi menjadi dua bagian, yakni ada anggota putri dan putra.
Kemudian di dalamnya juga ada juga beberapa tingkat yang ada di bawah kwartir daerah ini. Lalu, kwartir daerah ini akan dapat melakukan tugasnya dengan bantuan dari beberapa staf yang ada. Jadi tidak bekerja hanya seorang diri saja.
Setelah tahu apa itu kwarda, langsung simak saja tentang apa saja tugasnya. Yuk, simak info lengkap mengenai tugas pengurus kwarda sebgaimana berikut :
Demikian adalah detail jawaban apa itu kwarda, sedang untuk tugas-tugas kwartir daerah ini belum sepenuhnya terulas.
Belajar melukis untuk pemula menjadi salah satu aktivitas menyenangkan. Seseorang dapat mengekspresikan diri melalui lukisan…
Hallo Patra Friend's! Kami memberikan kesempatan kepada seluruh mahasiswa Indonesia untuk belajar analisis data penelitian…
Anak menjadi generasi penerus bangsa ini, untuk masa depan yang lebih baik. Apa itu kemampuan…
Pasti pernah ikut Pramuka dan merasakan bumi perkemahan yang mengharuskan membawa perlengkapan camping Pramuka. Berkemah…
Atribut pramuka penegak putri yang sering kali menjadi pembahasan para orang tua meski hanya mengenai…
Banyak yang bertanya-tanya kenapa pramuka itu wajib dari masih SD sampai tingkat perguruan tinggi. Dalam…